Tutorial Codeigniter : Mengirim email menggunakan gmail
Pada saat pendaftaran user atau lupa password, beberapa aplikasi kadangkala memerlukan notifikasi berupa email. Untuk mengirimkan email menggunakan codeigniter, yang perlu dilakukan adalah membuat sebuah fungsi pada controller. Hal-hal yang perlu diperhatikan adalah :
- smtp_host : server smtp, pastikan alamat yang ditulis tersebut dapat diakses
- smtp_port : port ssl pada gmail adalah 465
- dan yang paling penting adalah : newline harus diisi dengan “\r\n” tanpa opsi ini maka email tidak dapat dikirim menggunakan gmail
Perintah selengkapnya adalah sebagai berikut :
public function send_email() { $this->load->library('email'); $this->email->initialize(array( 'protocol' => 'smtp', 'smtp_host' => 'ssl://smtp.gmail.com', 'smtp_user' => 'nama-email@stiki.ac.id', 'smtp_pass' => 'password-email', 'smtp_port' => 465, 'mailtype' => 'text', 'newline' => "\r\n" // kode yang harus di tulis pada konfigurasi controler email )); $from = 'nama-email@stiki.ac.id'; $nama = 'namanya'; $to = 'email@tujuan.com'; $subject = 'judul emailnya'; $message = 'isi berita dari email'; $this->email->from($from, $nama ) ->to($to) ->subject($subject) ->message($message); if ($this->email->send()) { $this->session->set_flashdata('success', 'Email berhasil dikirim.'); redirect(current_url()); } else { show_error($this->email->print_debugger()); } }
Jangan lupa untuk mengaktifkan ssl pada php.ini, caranya dengan menghilangkan tanda titik koma pada baris extension=php_openssl.dll. Kemudian restart apache.
kemudian pastikan settingan pada halaman ini bernilai on. (https://www.google.com/settings/security/lesssecureapps)
Berikut ini saya dapatkan sedikit petunjuk untuk melakukan konfigurasi mail server mercury https://www.zoe.vc/2008/configure-mercury-mail-for-external-mail/
- sugeng's blog
- Log in to post comments
- 6198 reads
Main menu
STIKI Basketball League 2023

Basket merupakan olahraga yang sedang marak digemari dikalangan siswa-siswi SMA / SMK saat ini. Kegiatan ini merupakan salah satu wadah yang digunakan dengan maksud untuk mencari bibit-bibit yang...
PEREKRUTAN ANGGOTA MUDA 2022 "SATU...

Organisasi merupakan sekelompok manusia yang saling bekerja sama dalam suatu proses untuk mencapai tujuan bersama. Untuk membuat suatu organisasi menjadi berkembang memerlukan proses demi proses...
Malam Keakraban Dan Rembug DKV

Himpunan Mahasiswa Prodi Desain Komunikasi Visual STIKI Malang (HIMPERIAL) dibawah naungan Sekolah Tinggi Informatika dan Komputer Indonesia memiliki beberapa visi misi yang didalamnya...
BRAVO BYTE

UKM BYTE sebagai salah satu UKM yang mewadahi minat dan bakat mahasiswa dibidang olahraga bola basket. UKM BYTE adalah sebuah UKM untuk mahasiswa yang nantinya menjadi seorang...