You are here
Home ›Charity Webinar


Mahasiswa adalah agent of change (agen perubahan), jadi harus memiliki kemampuan dalam hal kemampuan akademis, kepemimpinan (leadership), social skills serta akhlak yang mulia.
Dimasa pandemi Covid-19 yang sudah berlalu selama satu tahun lebih, semua kegiatan pembelajaran dilakukan secara online untuk mengurangi penyebarluasan virus tersebut. Tetapi seiring berjalannya waktu, banyak permasalahan muncul selama pembelajaran online ini berlangsung seperti banyaknya mahasiswa yang menjadi malas saat mengerjakan tugas. Nilai mereka juga menurun dan sulit berkomunikasi dengan mahasiswa lain ataupun dosen pengajar bagi mereka yang terkendala internet. Serta banyak mahasiswa yang sulit juga menemukan ide untuk skripsi mereka.
Tujuan diadakan Seminar ini adalah sebagai berikut : Menambah ilmu pengetahuan untuk mahasiswa dimasa pandemi Covid19 dan mengajarkan untuk saling membantu satu sama lain dimasa pandemic sekarang.
- 802 reads
Main menu
PAMERAN DKVOLUTION 14 - RESONANCE

Program studi Desain Komunikasi Visual (DKV) STIKI merupakan program studi yang sesuai namanya mempelajari bidang keilmuan Desain Komunikasi Visual. Bidang ini merupakan cabang ilmu desain yang...
STIKI BASKETBALL LEAGUE 2025

Basket sampai sekarang menjadi olahraga yang sangat digemari dikalangan siswa-siswi SMA / SMK. Kegiatan ini bukan hanya sebagai hiburan , tetapi juga menjadi salah satu wadah penting dalam...
PLAKAT LAPANGAN XXIV “MELLIVORA CAPENSIS”

Setelah terselenggarakannya kegiatan PLAKAT FORUM pada Senin s.d. Kamis, 11 s.d. 14 November lalu, yang menjadi dasar bagi para peserta untuk mendapatkan pematerian dan teknik kepecintaalaman, dan...
STIKI HOOPS CHALLENGE (SHC)

Olahraga merupakan suatu kegiatan jasmani yang dilakukan dengan maksud untuk memelihara kesehatan dan memperkuat otot-otot tubuh. Kegiatan ini dalam perkembangannya dapat dilakukan sebagai...