You are here
Home ›Diklat Lapangan PLAKAT XXIII Prabaswara 2023
Setelah terselenggarakannya kegiatan DIKLAT FORUM pada senin-kamis 27-30 November lalu, yang menjadi dasar bagi para peserta untuk mendapatkan pematerian dan teknik kepecintaalaman, dan dengan hal tersebut menjadi salah satu syarat yang terpenuhi bagi para peserta untuk mengikuti kegiatan selanjutnya yakni DIKLAT LAPANGAN sebagai proses dan syarat utama bagi para peserta sebelum kemudian memenuhi syarat diangkat menjadi anggota Organisasi MPA. Kepak Elang
Pendidikan & Latihan (DIKLAT) Lapangan merupakan rangkaian acara puncak dari PLAKAT XXIII PRABASWARA yang diselenggarakan setelah terlaksananya DIKLAT LAPANGAN. Untuk meninjau ulang pemahaman mengenai ilmu pengetahuan dasar yang didapat oleh peserta, maka dilakukanlah kegiatan yang dibentuk menggunakan keadaan alam dan praktek materi yang sesungguhnya, serta menumbuhkan soft skill berupa cara bekerja sama dan mempererat rasa persaudaraan selama menjalani kegiatan DIKLAT Lapangan tersebut.
Sehingga diharapkan dari kegiatan puncak ini akan membentuk calon anggota menjadi keanggotaan baru MPA Kepak Elang yang telah menguasai ilmu dan teknik organisasi dan kepecintaalaman. Tidak hanya itu demikian dengan hadirnya pelatihan ini dapat memantapkan bakat dan minat calon anggota sebelum menjalani jenjang pendidikan selanjutnya menuju jenjang keanggotaan di tingkat berikutnya
Selain memberi wawasan mengenai bagaimana bentuk pengabdian atau jenjang pendidikan berikutnya, para calon anggota juga diharapkan siap untuk menjadi anggota baru MPA. Kepak Elang yang mampu bertanggung jawab dan berkembang sebagai potensi Pecinta Alam yang baik dan bebas dalam perannya menjaga alam dan lingkungannya. Baik melalui pengabdian berupa jenjang pendidikan maupun pengembangan teknik olahraga Pecinta Alam sebagai atlet di kemudian hari
- Peserta Mampu Mengimplementasikan Materi Yang Telah Diberikan
- Penguatan Pengetahuan Mengenai Kegiatan & Teknik Kepecintaalaman
- Mempererat Tali Persaudaraan, Kekompakan, Serta Kerja Sama Calon Anggota
- Mengukuhkan Keanggotaan Baru Bagi Calon Anggota
- 579 reads
Main menu
Event Musik "Prove The Power"
KOMPENI adalah sebuah Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM) yang bergerak di bidang seni, dengan fokus utama pada fotografi, desain, dan musik. Saat ini kompeni telah melakukan kegiatan untuk meningkatkan...
“Pengenalan Kehidupan Kampus bagi Mahasiswa...
Dunia perkuliahan ibarat lautan luas yang penuh misteri. Di tepi pantai, mahasiswa baru bersiap menaiki kapal untuk memulai perjalanan mereka di lautan ilmu pengetahuan dan pengalaman. Lautan ini...
Dakwah Sosial 2024
Berbagi kebaikan adalah nilai yang mendasar dalam kehidupan manusia. Kegiatan ini
mencerminkan rasa empati, belas kasih, dan kepedulian terhadap sesama. Kemudian
didalamnya...
Brawnation 3x3 2024
UKM Byte adalah salah satu UKM dibawah bidang kerja Kemahasiswaan. Bidang kerja dari UKM ini adalah seputar olahraga basket.
Dalam rangka meraih prestasi bola basket...
Kegiatan UKM dan BEM
BEM
-
25 Sep 2024 - 06:30 to 27 Sep 2024 - 10:15
Komunitas Mahasiswa Pecinta Seni (Kompeni)
-
21 Sep 2024 - 10:00 to 21:00
Ikatan Studi Islam (ISI)
-
28 Jun 2024 - 08:00 to 11:00
Byte
-
26 Jun 2024 - 15:00 to 29 Jun 2024 - 01:00
-
7 Jun 2024 - 15:00 to 9 Jun 2024 - 21:00
-
27 May 2024 - 19:00 to 1 Jun 2024 - 02:00